Galeri Foto Presentasi Resmi Helena Costa

Galeri Foto Presentasi Resmi Helena Costa
Helena Costa (c) AFP
Bola.net - Helena Costa, 36, resmi diperkenalkan oleh klub Ligue 2 Prancis Clermont Foot sebagai arsitek anyar mereka, Kamis (22/5).

Costa pun resmi mengukir sejarah sebagai pelatih wanita pertama yang menangani sebuah klub profesional Prancis. Wanita asal Portugal mantan tactician timnas wanita Qatar dan Iran itu sangat antusias dengan pekerjaan barunya.

"Saya sama sekali tak takut. Jika tak yakin dengan kemampuan diri, saya pasti takkan berada di sini," kata Costa seperti dilansir AFP.

"Kalau saya tidak percaya bahwa para pemain akan menerima kehadiran saya, saya juga takkan berada di sini," tegasnya di samping sang Presiden klub Claude Michy.


 

 Foto-foto lain dari presentasi Helena Costa bisa dilihat di galeri berikut ini. (afp/gia)

5 dari 6 halaman

Helena Costa 5

Helena Costa 5

Photo: AFP