Galeri Foto Gelaran Balap Formula 1 GP Korea 2013

Galeri Foto Gelaran Balap Formula 1 GP Korea 2013
Galeri foto gelaran balap Formula 1 GP Korea 2013. (c) AFP
Bola.net - Pebalap Red Bull Racing, Sebastian Vettel berhasil memenangi Formula 1 GP Korea di Korea International Circuit pada hari Minggu (6/10). Ini adalah kemenangannya yang kedelapan musim ini.

Pebalap Jerman ini diikuti oleh duet Lotus, Kimi Raikkonen dan Romain Grosjean di posisi kedua dan ketiga.

Sementara itu posisi keempat dan kelima masing-masing diisi oleh pebalap Sauber, Nico Hulkenberg dan pebalap Mercedes, Lewis Hamilton. (afp/kny)
1 dari 20 halaman

F1 GP Korea 2013

F1 GP Korea 2013

Para pebalap Formula 1 melakukan parade keliling sirkuit untuk menyapa penggemar sebelum start.
4 dari 20 halaman

F1 GP Korea 2013

F1 GP Korea 2013

Pebalap Scuderia Ferrari, Felipe Massa saat mengalami spin beberapa tikungan setelah start, melibatkan kedua pebalap Force India, Adrian Sutil dan Paul di Resta.
5 dari 20 halaman

F1 GP Korea 2013

F1 GP Korea 2013

Pebalap Lotus, Kimi Raikkonen saat dibuntuti oleh Nico Hulkenberg, Jenson Button, Sergio Perez dan Mark Webber.
6 dari 20 halaman

F1 GP Korea 2013

F1 GP Korea 2013

Pebalap Red Bull Racing, Sebastian Vettel saat melakukan pit stop.
7 dari 20 halaman

F1 GP Korea 2013

F1 GP Korea 2013

Pebalap Lotus, Romain Grosjean saat dibuntuti oleh pebalap Mercedes, Lewis Hamilton.
8 dari 20 halaman

F1 GP Korea 2013

F1 GP Korea 2013

Pebalap Lotus, Kimi Raikkonen saat beraksi di Formula 1 GP Korea.
9 dari 20 halaman

F1 GP Korea 2013

F1 GP Korea 2013

Pebalap Lotus, Kimi Raikkonen saat membuntuti pebalap Scuderia Ferrari sekaligus calon rekan setimnya musim depan, Fernando Alonso.
10 dari 20 halaman

F1 GP Korea 2013

F1 GP Korea 2013

Pebalap Red Bull Racing, Mark Webber gagal finis usai bertabrakan dengan pebalap Force India, Adrian Sutil.
11 dari 20 halaman

F1 GP Korea 2013

F1 GP Korea 2013

Pebalap Red Bull Racing, Sebastian Vettel saat melintasi garis finis.
12 dari 20 halaman

F1 GP Korea 2013

F1 GP Korea 2013

Pebalap Red Bull Racing, Sebastian Vettel merayakan kemenangannya di parc ferme Korea International Circuit.
13 dari 20 halaman

F1 GP Korea 2013

F1 GP Korea 2013

Pebalap Lotus, Romain Grosjean menyapa penonton di atas podium Korea International Circuit.
14 dari 20 halaman

F1 GP Korea 2013

F1 GP Korea 2013

Pebalap Lotus, Kimi Raikkonen menyapa penonton di atas podium Korea International Circuit.
15 dari 20 halaman

F1 GP Korea 2013

F1 GP Korea 2013

Pebalap Red Bull Racing, Sebastian Vettel menyapa penonton di atas podium Korea International Circuit.
16 dari 20 halaman

F1 GP Korea 2013

F1 GP Korea 2013

Pebalap Red Bull Racing, Sebastian Vettel mengangkat trofi kemenangannya di atas podium Korea International Circuit.
17 dari 20 halaman

F1 GP Korea 2013

F1 GP Korea 2013

Pebalap Red Bull Racing, Sebastian Vettel memberi selamat kepada Romain Grosjean di atas podium Korea International Circuit.
18 dari 20 halaman

F1 GP Korea 2013

F1 GP Korea 2013

Pebalap Lotus, Kimi Raikkonen menyemprotkan sampanye kepada Sebastian Vettel di atas podium Korea International Circuit.
19 dari 20 halaman

F1 GP Korea 2013

F1 GP Korea 2013

Podium F1 GP Korea (dari kiri): Kimi Raikkonen (Lotus), Tim Maylon (Red Bull Performance Engineer), Sebastian Vettel (Red Bull Racing) dan Romain Grosjean (Lotus)
20 dari 20 halaman

F1 GP Korea 2013

F1 GP Korea 2013

Sebastian Vettel merayakan kemenangannya bersama anggota tim Red Bull Racing.