Francesca Brienza, Si Sintal Kekasih Rudi Garcia

Francesca Brienza, Si Sintal Kekasih Rudi Garcia
Rudi Garcia dan Francesca Brienza (c) Twitter
- Pelatih Rudi Garcia bakal segera meninggalkan AS Roma. Hal ini baru saja diisyaratkan oleh kekasihnya yang bernama Francesca Brienza.


Wanita Italia bertubuh sintal ini sudah lebih dari setahun menjalin hubungan dengan pelatih berdarah Prancis tersebut. Siapakah sebenarnya dia?


Mari kenali Francesca Brienza lebih dekat. Nikmati juga beberapa foto terbaiknya. (bola/gia)

1 dari 6 halaman

Selisih Usia

Selisih Usia

Rudi Garcia saat ini berusia 52, sedangkan Francesca Brienza 30. Ada selisih usia 22 tahun di antara mereka. Garcia sendiri merupakan duda dengan tiga anak.
2 dari 6 halaman

Konfirmasi

Konfirmasi

Hubungan mereka dikonfirmasikan lewat sebuah foto di Twitter pada 18 September 2014. Itu adalah musim kedua Rudi Garcia melatih AS Roma. Waktu itu, Garcia berusia 50, sedangkan Francesca Brienza 28.
3 dari 6 halaman

Model

Model

Francesca Brienza juga seorang model. Jadi, tidak heran kalau dia memiliki bentuk tubuh yang menarik.
4 dari 6 halaman

Roma TV

Roma TV

Selain sebagai model, Francesca Brienza juga menjadi presenter di Roma TV. Ya, mereka berdua berada di satu lingkungan yang sama.
5 dari 6 halaman

Miss Italia

Miss Italia

Francesca Brienza pernah menjadi salah satu kontestan Miss Italia.