Foto: Presentasi Roberto Mancini Pelatih Baru Zenit

Foto: Presentasi Roberto Mancini Pelatih Baru Zenit
(c) FC Zenit

Bola.net - - Klub Rusia Zenit Saint Petersburg telah resmi memperkenalkan pelatih baru mereka. Dia adalah Roberto Mancini, mantan arsitek Inter Milan.

Berikut foto-foto presentasi Mancini yang digelar di Leningrad Center, Saint Petersburg, Selasa (13/6), yang dilansir Corriere dello Sport.

Mancini dikontrak Zenit selama tiga tahun, dari Juni 2017 hingga Juni 2020.