
Bola.net - - Juventus akan menjamu Napoli di leg pertama semifinal Coppa Italia 2016/17, Rabu (01/3). Pertemuan mereka di putaran tiga kompetisi ini musim 2006/07 silam adalah salah satu yang paling menegangkan.
Napoli menjadi tuan rumah di San Paolo.
Juventus unggul melalui Giorgio Chiellini di menit 27, tapi Napoli berbalik memimpin lewat gol Cristian Bucchi menit 38 dan Emanuele Calaio menit 54. Skor kembali sama kuat setelah Alessandro Del Piero menjebol gawang Napoli di menit 79.
Skor 2-2 bertahan hingga habis waktu normal dan laga pun berlanjut ke extra time. Del Piero mencetak gol keduanya di menit 120 dan Juventus hampir menang. Namun, overhead kick bek Paolo Cannavaro mengubah skor jadi 3-3. Adu penalti pun digelar.
Napoli menang adu penalti 5-4 setelah eksekusi Federico Balzaretti meleset dari sasaran. Total skor akhir 8-7 untuk Napoli, dan mereka lolos ke putaran berikutnya.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 27 Februari 2017 22:07
-
Liga Italia 27 Februari 2017 19:03
-
Liga Italia 27 Februari 2017 14:27
-
Liga Italia 27 Februari 2017 07:55
-
Liga Italia 26 Februari 2017 18:22
LATEST UPDATE
-
Otomotif 21 Maret 2025 17:32
-
Bola Indonesia 21 Maret 2025 16:47
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 16:39
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 16:30
-
Otomotif 21 Maret 2025 16:27
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 16:23
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...