Empat Teori Konspirasi Mengapa Gol Barca Dianulir

Empat Teori Konspirasi Mengapa Gol Barca Dianulir
(c) 442oons

Bola.net - - Ada kejadian menarik kala bermain imbang 1-1 kontra tuan rumah Real Betis akhir pekan kemarin. Insiden 'gol hantu' sempat terjadi di babak kedua.

Tembakan Jordi Alba terlihat jelas sudah melewati garis gawang sebelum bisa disapu bek Betis. Namun wasit memilih yang mengesahkan gol tersebut.

Isu adanya konspirasi pun mengemuka. Berikut beberapa kemungkinan teori konspirasi yang membuat sang pengadil tak mengesahkan gol Barca.

Well, rupanya ini adalah teori yang terdapat dalam video parodi buatan kanal 442oons.

Hmm, ada-ada saja ya, Bolaneters.