
- Kendati laga akbar melawan Real Madrid sudah semakin dekat, para pemain Barcelona tidak memperlihatkan mimik wajah yang tegang pada sesi latihan mereka pada hari Kamis (31/3) waktu setempat.
(twit/asa)
Laga Barcelona kontra Real Madrid, atau yang sohor dengan El Clasico, akan dihelat pada Minggu (3/4) dini hari WIB.
Para pemain Barca tampak enjoy pada sesi latihan. Bahkan, Neymar dan Rafinha sempat pamer skill olah bola yang aduhai di sela-sela latihan. Berikut aksi dua pemain asal Brasil tersebut:
#ElClásico is coming...
🔝 🎥 ⚽️ #SkillsFCB by @neymarjr & @rafinha
🔵 🔴 #ForçaBarça https://t.co/5nUikJk7ot
— FC Barcelona (@FCBarcelona) March 30, 2016
Mungkinkah aksi ini bisa terjadi di pertandingan nanti? kita tunggu ya Bolaneters. [initial]
Baca Ini Juga
- Baptista: Ronaldo Saja Tak Cukup Menangkan El Clasico
- Ingin Menang di El Clasico, Real Madrid Butuh Level 150 Persen
- Rivalitas Messi dan Ronaldo, Ini Kata Jordi Cruyff
- Flashback El Clasico: Sandiwara 'Lebay' Mascherano
- Metzelder: Saya Lega Madrid Kalah 0-4 dari Barca!
- Metzelder: Clasico Beda dari Laga Akbar Lainnya
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 30 Maret 2016 22:53
-
Liga Spanyol 30 Maret 2016 21:32
-
Liga Spanyol 30 Maret 2016 21:16
-
Liga Spanyol 30 Maret 2016 21:15
-
Liga Spanyol 30 Maret 2016 21:02
LATEST UPDATE
-
Amerika Latin 21 Maret 2025 06:34
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 06:22
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 06:21
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 06:04
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 06:01
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 05:55
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...