
Bola.net - Meski Diego Costa sempat mengklaim dirinya mendapat sambutan baik dari masyarakat Brasil, kejadian belum lama ini justru menunjukkan hal sebaliknya.
Beberapa masyarakat lokal nampaknya masih belum bisa menerima dengan baik keputusan Costa untuk bermain bagi Spanyol, alih-alih Canarinha.
Dalam sesi latihan kedua yang digelar La Furia Roja di Curitiba, pemain Atletico Madrid itu mendapat teriakan 'pengkhianat' dari para penonton yang ada di sisi lapangan.
Aksi tak terpuji tersebut bisa disaksikan dalam video yang ada di bawah ini:
Bagaimana komentar kalian Bolaneters? [initial]
(yt/rer)
Beberapa masyarakat lokal nampaknya masih belum bisa menerima dengan baik keputusan Costa untuk bermain bagi Spanyol, alih-alih Canarinha.
Dalam sesi latihan kedua yang digelar La Furia Roja di Curitiba, pemain Atletico Madrid itu mendapat teriakan 'pengkhianat' dari para penonton yang ada di sisi lapangan.
Aksi tak terpuji tersebut bisa disaksikan dalam video yang ada di bawah ini:
Bagaimana komentar kalian Bolaneters? [initial]
Baca Juga:
- Messi Tertipu 'Kembaran' Ronaldinho
- Ahmad Salaymah, Bocah 9 Tahun Duplikat Messi Dari Palestina
- Video: Gol Fantastis Nani vs Rep. Irlandia Yang Dianulir Wasit
- Adu Ping Pong Fabregas vs Azpilicueta, Siapa Menang?
- Freestyle Balotelli di Sesi Pemanasan Italia
- Galeri: Ronaldo Unjuk Kebolehan Menggunakan Bola American Football
Advertisement
Berita Terkait
-
Piala Dunia 11 Juni 2014 20:34
Salgado: Peluang Spanyol Juara Piala Dunia 2014 Terbuka Lebar
-
Piala Dunia 11 Juni 2014 20:27
-
Piala Dunia 11 Juni 2014 17:08
-
Open Play 11 Juni 2014 16:35
-
Open Play 11 Juni 2014 12:37
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 12:45
-
Liga Inggris 22 Maret 2025 12:17
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 12:01
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 11:55
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 11:46
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 11:35
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...