Detail Jersey Home Hull City 2014-15

Detail Jersey Home Hull City 2014-15
Detail jersey home Hull City musim 2014-15. (c) FH
Bola.net - Umbro telah merilis jersey home Hull City untuk musim 2014-15. Umbro baru bekerjasama dengan Hull awal tahun ini, mereka menggantikan Adidas yang menjadi supplier Hull selama beberapa musim sebelumnya.

Jersey home Hull musim depan masih merupakan garis-garis kuning amber dan hitam. Selain dua warna itu, jersey Hull ini terkesan simpel, termasuk bagian leher yang berbentuk bulat sederhana.

Jersey kali ini menunjukkan logo klub terbaru yang juga simpel. Logo Hull hanya menunjukkan gambar kepala harimau dan tahun 1904.

Berikut adalah detail jersey home Hull City untuk musim 2014-15.  (FH/hsw)
4 dari 5 halaman

Jersey Home Tampak Belakang

Jersey Home Tampak Belakang

5 dari 5 halaman

Poster Jersey

Poster Jersey