Detail Jersey: Flamengo Ketiga 2013-14

Detail Jersey: Flamengo Ketiga 2013-14
Detail jersey ketiga Flamengo. (c) Adidas
Bola.net - Adidas telah merilis jersey ketiga Flamengo. Adidas dan Flamengo baru merilis kerjasama mereka tahun 2013 ini dan telah merilis jersey pertama dan jersey away pada Mei lalu.

Sekilas, jersey ini terlihat sedikimirip dengan jersey Bayern Munich dua musim lalu. Namun sebenarnya jersey ini terinspirasi oleh area di sekitar Rio de Janeiro.

Grafis di bagian dada jersey ini terinspirasi oleh tempat-tempat seperti Gunung Sugarloaf, Corcovado, dan Laguna Rodrigo de Freitas. Ada tiga strip khas Adidas di sepanjang bagian pundak dan lengan jersey.

Di bagian belakang, ada slogan Flamengo: "Uma vez Flamengo, sempre Flamengo – 1895" (Sekali Flamengo, Selamanya Flamengo). Nama pemain berada di bawah nomor punggung.

Berikut adalah detail jersey ketiga Flamengo musim 2013-14. (Adidas/hsw)
5 dari 12 halaman

Jersey Dengan Nama dan Nomor

Jersey Dengan Nama dan Nomor

6 dari 12 halaman

Logo Adidas

Logo Adidas

7 dari 12 halaman

Logo Flamengo

Logo Flamengo

8 dari 12 halaman

Detail Jersey

Detail Jersey

9 dari 12 halaman

Detail Jersey

Detail Jersey

10 dari 12 halaman

Detail Jersey

Detail Jersey

11 dari 12 halaman

Detail Jersey

Detail Jersey

12 dari 12 halaman

Detail Jersey

Detail Jersey