Detail Jersey: Barcelona 2013-2014

Detail Jersey: Barcelona 2013-2014
Barcelona. (c) MundoDeportivo
Bola.net - Setiap tahun klub sepakbola selalu meluncurkan jersey terbaru untuk tim, publik, dan pastinya uang. Begitu pula yang dilakukan raksasa Spanyol Barcelona.

Seperti apakah jersey Blaugrana pada musim 2013-2014 mendatang. Berikut adalah detail jersey Barcelona. (ble/mun/gag)
1 dari 7 halaman

Barcelona Home

Barcelona Home

Masih didesain oleh pihak Nike, jersey home ini merupakan kombinasi dari jersey di tiga musim yang lalu. Hampir sama dengan jersey mereka di musim 2009-2010.

2 dari 7 halaman

Detail Jersey Home

Detail Jersey Home

Qatar Airways dikabarkan membayar 25 juta poundsterling untuk bisa "nampang" di jersey Barcelona.

4 dari 7 halaman

Barcelona Away

Barcelona Away

Jersey away ini akan menjadi sesuatu yang spesial. Mengusung kombinasi Senyera yang mana merupakan simbol dari bendera Catalunya.

5 dari 7 halaman

Barcelona Third

Barcelona Third

Untuk jersey ketiga masih mengandalkan warna hitam. Dengan paduan warna kuning di bagian krah dan garis abu-abu.

6 dari 7 halaman

Detail Barcelona Third

Detail Barcelona Third

7 dari 7 halaman

Jersey Khusus

Jersey Khusus

Barcelona juga mengeluarkan jersey khusus sebelum pertandingan yang akan dikenakan tim. Jersey ini memiliki desain sebuah pemandangan Barcelona. Jersey ini menggambarkan sebuah penghormatan kepada kota dan tanah mereka.