
Bola.net - - Penjaga gawang Wojciech Szczesny menjalani masa peminjaman yang impresif di AS Roma musim ini. Pemain yang dipinjam dari Arsenal itu menorehkan catatan luar biasa pekan lalu.
Kemenangan 2-0 yang diraih Roma atas Crotone ternyata juga menjadi raihan clean sheet ke-11 Szczesny musim ini. Giallorossi pun merayakan hal ini dengan merilis video spesial.
Lewat akun Facebook resmi mereka, Roma merilis video yang menampilkan deretan penyelamatan gemilang dari Szczesny musim ini. Berikut video selengkapnya.
Meski tampil impresif, tapi hingga kini masa depan Szczesny di Roma masih belum jelas karena kiper asal Polandia itu berulang kali menegaskan bahwa dirinya ingin kembali ke Arsenal.
Jangan Lewatkan!
Advertisement
Berita Terkait
-
Bolatainment 15 Februari 2017 05:40
Pemain AS Roma Radja Nainggolan Dukung Ahok di Pilgub Jakarta
-
Liga Italia 14 Februari 2017 14:25
-
Liga Italia 13 Februari 2017 16:17
-
Liga Italia 13 Februari 2017 09:05
-
Liga Italia 13 Februari 2017 08:45
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...