Cute! Ini Ucapan Cristiano Jr ke Ronaldo Usai Menang The Best

Cute! Ini Ucapan Cristiano Jr ke Ronaldo Usai Menang The Best
Cristiano Ronaldo dan sang putra, Crsitiano Jr. (c) AFP

Bola.net - - Cristiano Ronaldo baru saja dianugerahi gelar pemain terbaik dunia 2016 oleh FIFA. Putra Ronaldo, Cristiano Jr. pun ikut senang dengan kesuksesan yang diraih sang ayah.

Hal menarik terjadi di karpet merah usai Ronaldo menerima trofi The Best. Kebetulan dalam kesempatan ini bintang Real Madrid itu ditemani Cristiano Jr.

Ketika bersiap untuk berpose bareng trofi melayani permintaan para juru kamera, tiba-tiba Cristiano Jr. berteriak ke arah ayahnya. "O melhor do mundo!" begitu katanya. Kata-kata ini berarti "Kamu terbaik di dunia". Sungguh manis.

Berikut video selengkapnya.

Ronaldo meraih trofi The Best FIFA 2016 usai mengalahkan

Bagaimana menurut Bolaneters?