Cristiano Ronaldo - A Golden Year 2013

Cristiano Ronaldo - A Golden Year 2013
Bola.net - Banyak yang menilai bahwa 2013 adalah masa keemasan seorang Cristiano Ronaldo. Torehan 69 gol sepanjang tahun merupakan salah satu buktinya.

Hal itu membuatnya dianggap layak memenangi Ballon d'Or untuk kali pertama sejak 2008.

Sky Sports pun sampai menciptakan sebuah video dokumenter berdurasi 23 menitan dengan tajuk 'Cristiano Ronaldo - A Golden Year 2013' yang merangkum sepak terjang, gol-gol dan sejumlah exclusive footage sang bintang Real Madrid asal Portugal.



[initial]

 (sky/gia)