Catat Sejarah di Barca, Messi Napak Tilas Kenakan Jersey Retro

Catat Sejarah di Barca, Messi Napak Tilas Kenakan Jersey Retro
Lionel Messi (c) AFP
Bola.net - Tiga gol yang dicetak Lionel Messi kala Barcelona menghancurkan Osasuna 7-0 (16/3) membuatnya kini menjadi pencetak gol terbanyak dalam sejarah klub asal Catalan tersebut.

Messi memecahkan rekor pencetak gol terbanyak Barca yang sebelumnya dipegang Paulino Alcantara. La Pulga kini sudah mendulang total 371 gol selama membela Barcelona.

Uniknya, usai mencatatkan rekor anyar tersebut, Messi langsung melakukan napak tilas keberhasilan Paulino Alcantara dengan cara mengenakan jersey retro Blaugrana yang dipakai Alcantara pada dekade 1920-an silam.

Berikut foto Messi dengan jersey retro Barcelona selengkapnya. [initial]

 (img/pra)
4 dari 4 halaman

Paulino Alcantara

Paulino Alcantara