Cantiknya Agnez Mo, Selebritis yang Kabarnya Lagi Dekat dengan Raphael Maitimo

Cantiknya Agnez Mo, Selebritis yang Kabarnya Lagi Dekat dengan Raphael Maitimo
Agnez Mo (c) Instagram/Agnez Mo

Bola.net - Selama beberapa pekan belakangan ini, pemain klub Liga 1 2020 Persita Tangerang, Raphael Maitimo, dikabarkan dekat dengan penyanyi Agnes Monica, atau yang biasa dikenal dengan nama Agnez Mo.

Raphael bersama mantan penyanyi cilik itu memang kerap kali terpergok jalan berdua, meski mereka sangat tertutup dan tak pernah membicarakan hubungan asmara mereka. Meski begitu, kali ini Raphael dan Agnez tak malu-malu lagi nih, Bolaneters.

Pada Kamis (19/30/2020) pasangan sejoli ini mulai menunjukkan kemesraan mereka lewat media sosial. Foto yang diunggah Raphael ke dalam Instagram Story-nya itu menunjukkan keduanya tengah berpelukan. Dalam foto itu juga, Raphael menuliskan 'Birthday Surprise', menandakan ulang tahunnya yang jatuh pada 17 Maret lalu.

Agnez Mo dan Raphael Maitimo (c) Instagram/Raphael Maitomo/Agnez MoAgnez Mo dan Raphael Maitimo (c) Instagram/Raphael Maitomo/Agnez Mo

Sebelum menjalin kasih dengan Raphael, Agnez juga pernah berpacaran dengan atlet lain, yakni pebasket Wijaya Saputra.

Berikut potret cantik Agnez Mo, yang kini sudah go international lewat lagu-lagu kolaborasinya dengan T.I., Chris Brown, dan French Montana.

1 dari 7 halaman

Agnez Mo saat Tampil di Billboard Indonesia

View this post on Instagram

❤️ . . #AGNEZMO #Billboard #billboardindonesia

A post shared by AGNEZ MO (@agnezmo) on

2 dari 7 halaman

Agnez Mo saat Pemotretan dengan Outfit Unik

View this post on Instagram

Sneakers. All day. . . #AGNEZMO

A post shared by AGNEZ MO (@agnezmo) on

4 dari 7 halaman

Agnez Mo Selfie dengan Sang Keponakan, Chloe

View this post on Instagram

Twinning with my niece @chloexaviera ❤️❤️😍 . . #AGNEZMO

A post shared by AGNEZ MO (@agnezmo) on

5 dari 7 halaman

Agnez Mo Selfie saat Liburan di Bali

View this post on Instagram

❤️ Bali . . #AGNEZMO

A post shared by AGNEZ MO (@agnezmo) on

6 dari 7 halaman

Agnez Mo saat Menghadiri American Music Awards

View this post on Instagram

❤️ @amas . . While ure at it, stream DIAMONDS n NANANA! 😎😜 #AGNEZMO

A post shared by AGNEZ MO (@agnezmo) on