Bola.net - Madura United bermain imbang dengan Persija Jakarta dalam laga pekan ke-27 BRI Liga 1 2022/2023. Duel di Stadion Gelora Ratu Pemelingan, Minggu (26/2/2023) sore WIB ini berakhir tanpa gol.
Jalannya pertandingan ini sangat sengit karena kedua tim sama-sama melakukan jual beli serangan dan mendapat banyak peluang. Namun penyelesaian akhir kedua tim sama buruknya sehingga tidak ada gol yang tercipta.
Berkat hasil imbang ini, Persija Jakarta tertahan di peringkat ketiga klasemen BRI Liga 1 2022/2023 dengan 51 poin. Sementara Madura United menempati peringkat kelima dengan 42 poin.
Advertisement
Susunan Pemain
Madura United: Miswar Saputra, Hasim Kipuw, Kadek Raditya Maheswara, Reva Adi Utama, Dodi Alek Van Djin, Hugo Gomes Jaja, Lee Yujun, Bayu Gatra, Lulinha, Malik Risaldi, Taufik Hidayat.
Pelatih: Fabio Lefundes
Persija Jakarta: Andritany Ardhiyasa, Hansamu Yama, Dandi Maulana, Maman Abdurrahman, Ilham Rio Fahmi, Ahmad Birrul Walidan, Hanif Sjahbandi, Syahrian Abimanyu, Riko Simanjuntak, Aji Kusuma, Michael Krmencik.
Pelatih: Thomas Doll
Advertisement
Berita Terkait
-
Open Play 25 Februari 2023 17:24
Highlights PSIS vs Persita: Sama Kuat di Maguwoharjo, Skor Akhir 1-1
-
Open Play 24 Februari 2023 05:48
Comeback! Manchester United Hentikan Mimpi Barcelona di Theatre of Dreams
-
Open Play 24 Februari 2023 03:15
Hattrick! Yuk Tonton Lagi Tiga Gol Di Maria Bawa Juventus Bekuk Nantes
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:23
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 05:11
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 04:48
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 04:41
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 04:32
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 04:12
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...