Bocoran Teraktual Jersey Home Arsenal Musim Depan

Bocoran Teraktual Jersey Home Arsenal Musim Depan
Arsenal dan Puma (c) Bola.net
Bola.net - Semakin mendekati akhir musim seperti saat ini, bocoran tentang jersey yang akan dikenakan sebuah klub di musim depan seringkali menghiasi dunia maya, tak terkecuali Arsenal.

Setelah sebelumnya muncul foto jersey home teranyar The Gunners, kini situs kurator apparel Footy Headlines merilis bocoran terbaru yang terdapat sedikit elemen tambahan.

Elemen tersebut adalah sebuah grafis berbentuk segitiga di bagian belakang jersey. Rencananya Puma akan resmi merilis jersey ini ke pasaran pada Juli mendatang.

Penasaran seperti apa penampakan jersey kandang terbaru Arsenal? Berikut galeri foto selengkapnya. [initial]

 (fh/pra)
1 dari 3 halaman

Arsenal

Arsenal

Penampakan depan dari jersey kandang Arsenal musim 2015-16.
3 dari 3 halaman

Arsenal

Arsenal

Tambahan elemen segitiga emas di bawah kerah bagian belakang. Di dalam segitiga ini terdapat garis yang membentuk huruf A, inisial dari Arsenal.