Bocoran Jersey Prematch dan Latihan PSG 2015-16

Bocoran Jersey Prematch dan Latihan PSG 2015-16
PSG dan Nike (c) Bola.net
Bola.net - Selain jersey utama, mendekati akhir musim seperti saat ini juga jamak muncul bocoran jersey latihan yang akan dikenakan sebuah klub untuk musim depan, tak terkecuali PSG.

Dilansir situs kurator jersey Footy Headlines, baru-baru ini muncul bocoran jersey pre-match dan latihan yang akan dikenakan Thiago Silva cs di musim 2015/16 mendatang.

Jersey ini masih diproduksi pabrikan asal Amerika Serikat, Nike. Merah menjadi warna utama yang dipilih untuk kedua jenis jersey ini.

Seperti apa penampakan jersey pre-match dan training PSG musim depan? Berikut galeri selengkapnya, spesial untuk Bolaneters. [initial]

 (fh/pra)
2 dari 5 halaman

PSG

PSG

Penampakan belakang dari jersey pre-match PSG musim 2015-16.
3 dari 5 halaman

PSG

PSG

Bagian belakang dari jersey pre-match PSG terdapat efek yang terinspirasi dari sepatu seri teranyar Hypervenom keluaran Nike.
5 dari 5 halaman

PSG

PSG

Penampakan belakang dari jersey latihan PSG musim 2015-16.