Bocoran Jersey: Jerman Piala Dunia 2014

Bocoran Jersey: Jerman Piala Dunia 2014
Bocoran jersey Jerman. (c) FH
Bola.net - Foto-foto bocoran jersey Jerman sudah beredar di internet. Masih dibuat oleh Adidas, jersey ini tak banyak berbeda dari model-model terdahulu.

Seperti yang sudah diberitakan sebelumnya, jersey kali ini juga berwarna putih dengan variasi warna merah dan hitam khas Jerman. Hanya saja, jersey kiper dalam bocoran ini berwarna hijau gelap.

Jersey kiper Jerman menggunakan template Adidas Onore 14 Goalkeeper Jersey. Perpaduan warna hijau muda dan tua mendominasi penampilan jersey milik Manuel Neuer ini. Hanya garis tipis berwarna merah dan hitam yang menjadi penanda bahwa jersey ini milik timnas Jerman.

Berikut adalah bocoran jersey Jerman untuk Piala Dunia 2014. (FH/hsw)
5 dari 8 halaman

Celana Tampak Depan

Celana Tampak Depan

6 dari 8 halaman

Celana Tampak Belakang

Celana Tampak Belakang

7 dari 8 halaman

Kaos Kaki Tampak Depan

Kaos Kaki Tampak Depan

8 dari 8 halaman

Kaos Kaki Tampak Belakang

Kaos Kaki Tampak Belakang