Bocoran Jersey Denmark 2014

Bocoran Jersey Denmark 2014
Bola.net - Denmark mungkin takkan berlaga di Piala Dunia 2014, namun pabrikan pendukung mereka tetap memberikan seragam tempur anyar untuk tahun 2014 ini.

Nike merilis desain baru untuk seragam home Tim Dinamit, masih dengan warna tradisional mereka yakni merah. Namun untuk tampilan kali ini, bagian depan akan dipermanis dengan seri garis kecil horisontal berwarna merah gelap, dihiasi striping putih.

Sementara desain seragam away juga tak kalah elegan dengan warna putih dipilih sebagai dasar, dihiasi garis gradasi horisontal berwarna hitam dan aksen hiasan berwarna bitu di bagian kerah, lengan dan punggung atas. Berikut penampakannya.   (fhl/row)
4 dari 4 halaman

TAMPILAN CELANA JERSEY AWAY

TAMPILAN CELANA JERSEY AWAY