
Bola.net - - Pemain Real Madrid, Gareth Bale membuktikan dirinya masih belum habis. Ia mencetak gol fantastis ke gawang Liverpool hanya berselang dua menit setelah ia masuk ke lapangan.
Pada partai final Liga Champions ini, Zinedine Zidane memutuskan untuk mencadangkan Gareth Bale. Ia lebih memilih untuk memainkan Isco sebagai starter pada laga ini untuk menemani Karim Benzema dan Cristiano Ronaldo di lini serang Los Blancos.
Saat pertandingan memasuki pertengahan babak kedua, Zinedine Zidane merasa butuh tambahan tenaga setelah pertandingan tertahan di skor 1-1. Alhasil ia memutuskan menarik keluar Isco untuk digantikan dengan Bale.
Keputusan Zidane untuk menarik Isco terbukti menjadi keputusan yang tepat. Baru dua menit berada di Lapangan, bintang Timnas Wales itu langsung mencetak gol spektakuler seperti yang terlihat di video di bawah ini.
Pada gol itu, Marcelo melepaskan umpan lambung yang terukur dan langsung di sambar oleh tendangan Salto super keren.
Gol yang cantik bukan, Bolaneters?
Baca Juga:
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 26 Mei 2018 23:18
-
Liga Champions 26 Mei 2018 23:00
Final Liga Champions: Liverpool Tahu Real Madrid Favorit Juara
-
Liga Champions 26 Mei 2018 21:38
-
Liga Champions 26 Mei 2018 21:35
-
Liga Champions 26 Mei 2018 21:24
LATEST UPDATE
-
Bulu Tangkis 22 Maret 2025 23:39
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 23:16
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 23:02
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 22:55
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 22:34
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 22:19
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...