Anak Messi Rayakan Sukses Sang Ayah di Ballon d'Or 2015

Anak Messi Rayakan Sukses Sang Ayah di Ballon d'Or 2015
Thiago Messi (c) FCB
- Keberhasilan Lionel Messi memenangkan Ballon d'Or ke-5 disambut dengan gembira oleh rekan-rekan dan koleganya.


Salah satu yang cukup antusias menyambut prestasi Messi adalah , yang tidak lain merupakan anak pertama dari pemain .


Dalam video yang dirilis Barcelona di bawah ini, terlihat jelas Thiago tersenyum dan membentangkan lima jari tangannya, tak lama usai Messi naik ke atas podium setelah diumumkan sebagai pemenang Ballon d'Or 2015.




Bagaimana menurut kalian Bolaneters? [initial]


 (yt/rer)