Adidas X 15, Sepatu Baru Suarez dan Bale

Adidas X 15, Sepatu Baru Suarez dan Bale
Gareth Bale dan Luis Suarez memperkenalkan Adidas X 15 (c) adidas
Bola.net - Selain Ace 15, di waktu bersamaan raksasa perlengkapan olahraga Jerman, adidas juga meluncurkan sepatu revolusioner lain yang diberi nama Adidas X 15.

Peluncuran X 15 dan Ace 15 ini sejalan dengan penghentian produksi dari empat silo legendaris adidas, yakni Predator, F50 Adizero, Adipure 11pro, dan Nitrocharge.

Spesialnya, Adidas X 15 ini dibuat dari material tertipis yang dimiliki adidas, sehingga sepatu ini sangat cocok digunakan oleh pemain yang mengandalkan kecepatan di atas lapangan hijau.

Rencananya, para pengguna F50 Adizero akan beralih menggunakan sepatu X 15 ini, di antaranya adalah Luis Suarez, Gareth Bale, hingga Arjen Robben.

Penasaran seperti apa penampakan detail dari sepatu revolusioner Adidas X 15 ini? Berikut galeri foto selengkapnya. [initial]

 (adi/pra)
1 dari 10 halaman

Adidas X 15

Adidas X 15

Penampakan samping luar dari sepatu Adidas X 15
4 dari 10 halaman

Adidas X 15

Adidas X 15

Sama seperti Ace 15.1, sepatu Adidas X 15 ini menggunakan kombinasi warna kuning solar dan hitam
5 dari 10 halaman

Adidas X 15

Adidas X 15

Di bagian lidah sepatu terdapat logo Adidas X 15 yang berbentuk huruf X
6 dari 10 halaman

Adidas X 15

Adidas X 15

Sepatu Adidas X 15 ini terbilang revolusioner karena menghilangkan trigaris konvensional khas adidas di bagian tengah dan menggantinya dengan patters unik yang tetap melambangkan tiga garis
7 dari 10 halaman

Adidas X 15

Adidas X 15

Selain itu, bagian sol sepatu ini juga dibuat unik karena menggunakan pul AG/FG hybrid
8 dari 10 halaman

Adidas X 15

Adidas X 15

Tali sepatu Adidas X 15 ini berwarna senada dengan warna dominan sepatu, yakni kuning solar
9 dari 10 halaman

Adidas X 15

Adidas X 15

Di sisi dalam sepatu terdapat lambang X 15 yang berbentuk huruf X.
10 dari 10 halaman

Adidas X 15

Adidas X 15

Logo performance trigaris khas adidas menghiasi bagian tumit sepatu