10 Pemain Bergaji Termahal di Real Madrid 2016/17

10 Pemain Bergaji Termahal di Real Madrid 2016/17
(c) AS
- Media Spanyol AS merilis daftar 10 pemain dengan gaji tahunan termahal di skuat Real Madrid 2016/17. Berikut hitung mundurnya.


Pepe (€3,8 juta)


Keylor Navas (€4 juta)


Marcelo (€5 juta)


James Rodriguez (€6 juta)


Karim Benzema (€8 juta)


Luka Modric (€8 juta)


Toni Kroos (€10 juta)


Sergio Ramos (€10 juta)


Gareth Bale (€11 juta)


Cristiano Ronaldo (€17 juta)


[initial]


 (as/gia)