
- Meski Asian Games 2018 bakal selesai pada Minggu (2/9) mendatang, Indonesia masih berpeluang menambah koleksi medali emas. Salah satunya melalui cabang olahraga tinju.
Dua petinju Indonesia, yakni Huswatun Hasanah dan Sunan Agung Amoragam sukses lolos ke semifinal. Huswatun lolos ke semifinal di kelas ringan (60 kg) putri.
Advertisement
Dalam babak ini ia akan menantang petinju Thailand, Sudaporn Seeseondee. Duel ini akan digelar Jumat (31/8) pada pukul 16.00 WIB ini di JIExpo Kemayoran. Jika lolos maka, Huswatun menanti pemenang antara dua petinju Korea Selatan Yeonji Oh Hye Song Choe di final.
Sementara itu, Agung lolos ke semifinal kelas bantam (56 kg). Petinju berusia 20 tahun itu akan menantang wakil Uzbekistan, Mirazizbek Mirzakhalilov. Duel ini juga akan digelar di JIExpo hari ini pada pukul 18.45 WIB.
Berikut jadwal tinju Asian Games 2018 hari ini:
- Huswatun Hasanah vs Sudaporn Seeseondee (16.00 WIB)
- Sunan Agung Amoragam vs Mirazizbek Mirzakhalilov (18.45 WIB)
Sumber: Liputan6.com
Advertisement
Berita Terkait
-
Bolatainment 7 Agustus 2018 12:05
Kisah Menginspirasi Eks Petinju Nico Thomas Jelang Asian Games 2018
-
Olahraga Lain-Lain 24 April 2018 20:13
-
Olahraga Lain-Lain 27 Agustus 2017 11:57
-
Bolatainment 10 Maret 2017 20:33
Kisah Perjuangan Karir Ellyas Pical Akan Diangkat ke Layar Lebar
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 03:58
-
Liga Spanyol 20 Maret 2025 03:15
-
Liga Inggris 19 Maret 2025 23:55
-
Liga Inggris 19 Maret 2025 23:43
-
Liga Inggris 19 Maret 2025 23:03
-
Tim Nasional 19 Maret 2025 22:57
BERITA LAINNYA
-
olahraga lain lain 18 Maret 2025 08:36
-
olahraga lain lain 17 Maret 2025 03:45
-
olahraga lain lain 15 Maret 2025 18:32
-
olahraga lain lain 13 Maret 2025 04:00
-
olahraga lain lain 6 Maret 2025 09:58
-
olahraga lain lain 26 Februari 2025 09:22
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...