
Bola.net - Salvatore Sirigu mengaku jika ada beban berat bermain untuk Paris Saint-Germain dengan ekspektasi fans yang begitu tinggi.
Pasukan Carlo Ancelotti memang menjadi kandidat kuat untuk meraih gelar Ligue 1 musim ini. Le Parisien berhasil mendaratkan pemain bintang seperti Zlatan Ibrahimovic, Thiago Silva dan Ezequiel Lavezzi di musim panas kali ini.
Namun selain menambah kekuatan PSG, kedatangan pemain bintang itu dirasa oleh Sirigu juga memberikan tambahan tekanan. Bermain untuk PSG menjadi semakin sulit dengan tingginya ekspektasi.
"Proyek PSG ambisius dan tekanan akan bertambah besar di setiap tahunnya. Rasanya seperti mengendarai Ferrari. Tidak semudah kelihatannya, Anda harus tahu bagaimana cara mengendarainya," ucap Sirigu seperti dikutip RMC.
"Selalu ada banyak tekanan ketika bermain untuk Paris Saint-Germain. Semua orang berharap Anda bisa menang mudah," imbuhnya.
Paris Saint-Germain harus berterima kasih kepada Ibra yang memborong dua gol penyelamat saat menjamu Lorient di laga perdana Ligue 1, Minggu (12/8). Sementara Sirigu kemungkinan akan diturunkan pelatih Timnas Italia Cesare Prandelli saat menghadapi Inggris di laga persahabatan. (rmc/mac)
Pasukan Carlo Ancelotti memang menjadi kandidat kuat untuk meraih gelar Ligue 1 musim ini. Le Parisien berhasil mendaratkan pemain bintang seperti Zlatan Ibrahimovic, Thiago Silva dan Ezequiel Lavezzi di musim panas kali ini.
Namun selain menambah kekuatan PSG, kedatangan pemain bintang itu dirasa oleh Sirigu juga memberikan tambahan tekanan. Bermain untuk PSG menjadi semakin sulit dengan tingginya ekspektasi.
"Proyek PSG ambisius dan tekanan akan bertambah besar di setiap tahunnya. Rasanya seperti mengendarai Ferrari. Tidak semudah kelihatannya, Anda harus tahu bagaimana cara mengendarainya," ucap Sirigu seperti dikutip RMC.
"Selalu ada banyak tekanan ketika bermain untuk Paris Saint-Germain. Semua orang berharap Anda bisa menang mudah," imbuhnya.
Paris Saint-Germain harus berterima kasih kepada Ibra yang memborong dua gol penyelamat saat menjamu Lorient di laga perdana Ligue 1, Minggu (12/8). Sementara Sirigu kemungkinan akan diturunkan pelatih Timnas Italia Cesare Prandelli saat menghadapi Inggris di laga persahabatan. (rmc/mac)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Eropa Lain 12 Agustus 2012 16:00
-
Liga Eropa Lain 12 Agustus 2012 05:18
-
Liga Eropa Lain 10 Agustus 2012 23:15
-
Liga Italia 10 Agustus 2012 22:45
-
Open Play 10 Agustus 2012 10:00
LATEST UPDATE
-
Otomotif 22 Maret 2025 10:49
-
Otomotif 22 Maret 2025 10:48
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 10:47
-
Otomotif 22 Maret 2025 10:40
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 10:15
-
Bulu Tangkis 22 Maret 2025 10:05
BERITA LAINNYA
-
liga eropa lain 21 Maret 2025 14:45
-
liga eropa lain 20 Maret 2025 16:00
-
liga eropa lain 19 Maret 2025 13:25
-
liga eropa lain 19 Maret 2025 05:40
-
liga eropa lain 18 Maret 2025 08:21
-
liga eropa lain 16 Maret 2025 23:32
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...