
Bola.net - - Gelandang muda Bayern Munchen, Renato Sanches mengatakan bahwa dirinya telah menjadi pemain yang lebih baik di usia yang muda dan semua itu berkat Bayern Munchen.
Nama Renato Sanches telah menjadi pembicaraan sejak musim lalu. Tepatnya setelah penampilan gemilangnya di Euro 2016 bersama Portugal.
Sempat disebut-sebut akan bermain di Manchester United, gelandang 19 tahun tersebut justru bergabung dengan raksasa Jerman.
Dan baru-baru ini dikatakan Sanches bahwa dirinya merasa telah dewasa dengan cepat dan merasakan dampak besar yang dihasilkan dengan bermain di tim seperti Bayern Munchen.
"Apakah saya berpikir saya harus tumbuh dengan cepat? Saya kira begitu," ujarnya di situs resmi Bundesliga.
"Tapi ini juga berarti bahwa saya telah memiliki sikap yang dewasa. Berada di Bayern telah banyak membantu saya. Setiap hari yang saya habiskan di sini saya merasa jadi pemain yang lebih baik," sambungnya.
"Siapa yang tak ingin bermain untuk Bayern Munchen? Mereka adalah salah satu tim terbaik di dunia, bila bukan yang terbaik," tandasnya.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 28 Februari 2017 15:05
-
Liga Italia 27 Februari 2017 23:32
-
Liga Eropa Lain 25 Februari 2017 22:00
-
Liga Eropa Lain 25 Februari 2017 16:00
-
Liga Champions 24 Februari 2017 17:45
Lewandowski Diklaim Lebih Hebat Ketimbang Suarez, Costa Maupun Benzema
LATEST UPDATE
-
Amerika Latin 22 Maret 2025 03:30
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 23:59
-
Asia 21 Maret 2025 23:58
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:55
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:46
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:21
BERITA LAINNYA
-
liga eropa lain 21 Maret 2025 14:45
-
liga eropa lain 20 Maret 2025 16:00
-
liga eropa lain 19 Maret 2025 13:25
-
liga eropa lain 19 Maret 2025 05:40
-
liga eropa lain 18 Maret 2025 08:21
-
liga eropa lain 16 Maret 2025 23:32
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...