
Bola.net - Winger Bayern Munich, Franck Ribery, mengatakan bahwa fans klubnya tidak butuh menunjukkan dukungan dengan cara sebagaimana dilakukan fans Cristiano Ronaldo.
Sekitar 45,000 topeng dan poster berupa nomor punggung Ronaldo muncul pada laga Liga Champions, antara Real Madrid kontra Galatasaray. Hal tersebut diketahui sebagai bentuk dukungan kepada Ronaldo, dalam perebutan titel Ballon d'Or.
Ribery sendiri merupakan salah satu pesaing kapten timnas Portugal itu dalam perebutan gelar. Akan tetapi menurut Ribery, fans die Roten jauh lebih mendukungnya meski tanpa atribut topeng dan poster di pertandingan.
"Hal itu bagus untuk Ronaldo, tetapi cinta yang diberikan fans di sini justru lebih kuat. Saya tahu bahwa mereka tak butuh menunjukkannya melalui beberapa gestur. Sebaliknya, saya tahu fans Bayern sangat menyukai saya dan saya merasakannya setiap hari," tukas Ribery.
Saat ini, Ronaldo menjadi favorit utama peraih gelar setelah deadline pengumpulan suara melalui voting diperpanjang oleh FIFA, hingga 29 November. Perubahan tersebut membuat hattrick Ronaldo ke gawang Swedia turut masuk pertimbangan para voter. [initial]
(rtl/atg)
Sekitar 45,000 topeng dan poster berupa nomor punggung Ronaldo muncul pada laga Liga Champions, antara Real Madrid kontra Galatasaray. Hal tersebut diketahui sebagai bentuk dukungan kepada Ronaldo, dalam perebutan titel Ballon d'Or.
Ribery sendiri merupakan salah satu pesaing kapten timnas Portugal itu dalam perebutan gelar. Akan tetapi menurut Ribery, fans die Roten jauh lebih mendukungnya meski tanpa atribut topeng dan poster di pertandingan.
"Hal itu bagus untuk Ronaldo, tetapi cinta yang diberikan fans di sini justru lebih kuat. Saya tahu bahwa mereka tak butuh menunjukkannya melalui beberapa gestur. Sebaliknya, saya tahu fans Bayern sangat menyukai saya dan saya merasakannya setiap hari," tukas Ribery.
Saat ini, Ronaldo menjadi favorit utama peraih gelar setelah deadline pengumpulan suara melalui voting diperpanjang oleh FIFA, hingga 29 November. Perubahan tersebut membuat hattrick Ronaldo ke gawang Swedia turut masuk pertimbangan para voter. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 28 November 2013 23:37
-
Liga Eropa Lain 28 November 2013 22:47
-
Liga Champions 28 November 2013 22:24
-
Liga Champions 28 November 2013 22:10
-
Liga Spanyol 28 November 2013 21:17
LATEST UPDATE
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 01:42
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 01:35
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 01:25
-
Liga Spanyol 21 Maret 2025 01:18
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 01:15
-
Liga Italia 21 Maret 2025 01:01
BERITA LAINNYA
-
liga eropa lain 20 Maret 2025 16:00
-
liga eropa lain 19 Maret 2025 13:25
-
liga eropa lain 19 Maret 2025 05:40
-
liga eropa lain 18 Maret 2025 08:21
-
liga eropa lain 16 Maret 2025 23:32
-
liga eropa lain 16 Maret 2025 14:56
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...