
- Pelatih PSG, Laurent Blanc, mengucapkan kata perpisahan kepada Zlatan Ibrahimovic yang akan hengkang pada akhir musim ini.
(sm/shd)
Ibrahimovic telah menyatakan akan meninggalkan PSG ketika kontraknya habis setelah empat tahun bersama klub Ligue 1 tersebut. Selama itu, pemain asal Swedia tersebut mengumpulkan 152 gol dari 178 penampilan.
Blanc mengaku kagum pada Ibra. Ia menyebut bahwa pemain 34 tahun tersebut merupakan bagian penting dalam perkembangan tim beberapa tahun terakhir.
"Kebersamaan akan segera berakhir tapi klub ini akan terus berkembang. Banyak hal yang bisa dikenang darinya, dia adalah pemain luar biasa," puji Blanc pada Ibra.
"Saya sangat kagum pada orang ini. Ia adalah bagian penting dalam proyek PSG, bukan hanya di atas lapangan tapi juga image dan kharismanya. Saya jarang melihat seseorang sepertinya," tandasnya. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 13 Mei 2016 22:01
-
Liga Eropa Lain 13 Mei 2016 17:19
-
Liga Eropa Lain 13 Mei 2016 15:16
-
Liga Spanyol 13 Mei 2016 15:10
-
Liga Italia 13 Mei 2016 10:23
LATEST UPDATE
-
Piala Dunia 22 Maret 2025 08:41
-
Bola Indonesia 22 Maret 2025 07:53
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 07:44
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 07:42
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 07:29
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 07:15
BERITA LAINNYA
-
liga eropa lain 21 Maret 2025 14:45
-
liga eropa lain 20 Maret 2025 16:00
-
liga eropa lain 19 Maret 2025 13:25
-
liga eropa lain 19 Maret 2025 05:40
-
liga eropa lain 18 Maret 2025 08:21
-
liga eropa lain 16 Maret 2025 23:32
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...