
Nama Higuain tengah sangat santer dikaitkan dengan kepindahannya ke Juventus. Namun pihak Napoli mengklaim bahwa Bianconeri tak bersedia menebus klausul rilis Higuain yang mencapai 94 juta euro.
Harga rilis yang besar itu dikabarkan membuat Juventus akhirnya mengurungkan niat untuk mendatangkan penyerang tajam Argentina tersebut.
Namun harga mahal itu tak berlaku bagi PSG. Dikabarkan Premium Sport, PSG disebut siap masuk dalam perburuan Higuain untuk menggantikan peran Zlatan Ibrahimovic yang pergi ke Manchester United.
Kabarnya, PSG akan menawarkan dana sebesar 70 juta euro dalam bentuk tunai dan ditambahkan playmaker muda potensial, Adrien Rabiot masuk dalam paket penawaran itu.
Sebelumnya, presiden Napoli, Aurelio de Laurentiis menegaskan bahwa dirinya tak akan membiarkan Higuain pergi bila ada tawaran yang lebih rendah dari klausul rilis yang ada dalam kontrak.[initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 19 Juli 2016 15:45
Marquinhos Senang Dilirik Barcelona, Tapi Ragu PSG Melepasnya
-
Liga Spanyol 17 Juli 2016 02:16
Pindah Ke Barcelona, Digne Ucapkan Terima Kasih Kepada AS Roma
-
Liga Spanyol 17 Juli 2016 02:12
-
Liga Spanyol 17 Juli 2016 02:08
-
Liga Eropa Lain 15 Juli 2016 02:51
LATEST UPDATE
-
Otomotif 21 Maret 2025 17:32
-
Bola Indonesia 21 Maret 2025 16:47
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 16:39
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 16:30
-
Otomotif 21 Maret 2025 16:27
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 16:23
BERITA LAINNYA
-
liga eropa lain 21 Maret 2025 14:45
-
liga eropa lain 20 Maret 2025 16:00
-
liga eropa lain 19 Maret 2025 13:25
-
liga eropa lain 19 Maret 2025 05:40
-
liga eropa lain 18 Maret 2025 08:21
-
liga eropa lain 16 Maret 2025 23:32
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...