
Bola.net - - Saga transfer Kylian Mbappe terus berlanjut di musim panas ini.
Bintang muda sudah dikaitkan dengan sejumlah tim top di beberapa bulan terakhir, menyusul suksesnya membantu klub memenangkan Ligue 1 dan masuk semifinal Liga Champions.
Real Madrid, Arsenal, dan PSG, dikabarkan tertarik padanya, namun mereka harus menghabiskan dana 100 juta poundsterling untuk itu.
Dan belum lama ini, laporan yang diturunkan oleh L'Equipe mengatakan bahwa telah mengadakan pertemuan dengan agen Mbappe untuk membahas potensi transfernya.
Kylian Mbappe.
Disebutkan bahwa PSG kini amat optimis bisa merekrutnya, usai pertemuan yang diikuti oleh Mbappe, ayahnya, presiden Nasser Al-Khelaifi, dan direktur sepakbola Antero Henrique, berjalan positif.
Namun demikian, tim raksasa Prancis itu bakal masih harus meyakinkan Monaco, yang ingin mempertahankan Mbappe semusim lagi.
Baru berusia 18 tahun, Mbappe sukses mencetak 15 gol di Ligue 1 musim lalu.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 4 Juli 2017 18:27
-
Liga Spanyol 4 Juli 2017 14:10
-
Liga Italia 4 Juli 2017 13:56
-
Liga Italia 4 Juli 2017 12:21
-
Liga Italia 4 Juli 2017 12:02
LATEST UPDATE
-
Amerika Latin 21 Maret 2025 06:34
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 06:22
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 06:21
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 06:04
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 06:01
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 05:55
BERITA LAINNYA
-
liga eropa lain 20 Maret 2025 16:00
-
liga eropa lain 19 Maret 2025 13:25
-
liga eropa lain 19 Maret 2025 05:40
-
liga eropa lain 18 Maret 2025 08:21
-
liga eropa lain 16 Maret 2025 23:32
-
liga eropa lain 16 Maret 2025 14:56
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...