
Bola.net - Mantan kapten timnas Jerman yang memimpin rekan-rekannya meraih kesuksesan besar di Piala Dunia 2014, Philipp Lahm berjanji untuk mengakhiri karirnya di Bayern Munich. Ia tak tertarik dengan banyaknya uang yang bisa diperoleh di Timur Tengah atau Amerika Serikat.
Sudah menjadi rahasia umum dalam beberapa tahun terakhir ini MLS menjadi tujuan bagi pesepakbola yang sudah memasuki masa akhir karirnya. Setelah MLS, Liga Qatar juga menawarkan materi yang sangat bagus.
Bagi Lahm, Bayern Munich bagaikan cinta sejatinya. Full-back yang juga bisa bermain sebagai gelandang itu bahkan sudah menentukan usia pensiunnya kelak.
"Kontrak saya di Bayern akan berakhir di tahun 2018. Saat itu usia saya 34 tahun, dan itu adalah saat yang tepat untuk mengakhiri karir.
"Saya tak melihat diri saya pindah ke Qatar atau Amerika Serikat. Saya ingin mengakhiri karir aktif saya saat masih berada di puncak permainan." terangnya pada L'Equipe. [initial]
(leq/dct)
Sudah menjadi rahasia umum dalam beberapa tahun terakhir ini MLS menjadi tujuan bagi pesepakbola yang sudah memasuki masa akhir karirnya. Setelah MLS, Liga Qatar juga menawarkan materi yang sangat bagus.
Bagi Lahm, Bayern Munich bagaikan cinta sejatinya. Full-back yang juga bisa bermain sebagai gelandang itu bahkan sudah menentukan usia pensiunnya kelak.
"Kontrak saya di Bayern akan berakhir di tahun 2018. Saat itu usia saya 34 tahun, dan itu adalah saat yang tepat untuk mengakhiri karir.
"Saya tak melihat diri saya pindah ke Qatar atau Amerika Serikat. Saya ingin mengakhiri karir aktif saya saat masih berada di puncak permainan." terangnya pada L'Equipe. [initial]
Seputar Bundesliga
- Friendly: Bayern Terlalu Kuat Bagi Bintang-bintang Qatar
- Highlights Friendly: Bayern Munich 4-1 Qatar Stars
- Kontrak Segera Habis, Schweinsteiger Tetap Santai
- Dortmund Beri Ultimatum pada Reus
- Neuer: Tiga Besar Ballon d'Or, Saya Buat Kiper Seluruh Dunia Bangga
- Reschke Bantah Bayern Tiru Filosofi Transfer Chelsea
- Nastasic Kecewa Tak Dipercaya Manchester City
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 13 Januari 2015 13:15
-
Liga Spanyol 13 Januari 2015 09:31
-
Liga Eropa Lain 12 Januari 2015 20:30
-
Liga Champions 12 Januari 2015 16:02
Robben: Neuer Pantas Dapat Ballon d'Or, Seperti Messi & Ronaldo
-
Liga Champions 12 Januari 2015 14:45
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 16:43
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 16:05
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 15:24
-
Piala Dunia 22 Maret 2025 15:10
-
Otomotif 22 Maret 2025 15:08
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 15:05
BERITA LAINNYA
-
liga eropa lain 21 Maret 2025 14:45
-
liga eropa lain 20 Maret 2025 16:00
-
liga eropa lain 19 Maret 2025 13:25
-
liga eropa lain 19 Maret 2025 05:40
-
liga eropa lain 18 Maret 2025 08:21
-
liga eropa lain 16 Maret 2025 23:32
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...