
Bola.net - - Cedera yang dialami oleh bintang , Neymar rupanya cukup parah dan membuat dia harus absen lama. Setidaknya, Neymar harus absen selama minimal dua bulan dan diharuskan menjalani operasi.
Neymar mendapatkan cedera saat membela PSG di laga lanjutan Ligue 1 melawan Marseille akhir pekan lalu. Saat itu, pemain asal Brasil ini salah tumpuan saat jatuh usai berduel dengan pemain lawan. Neymar pun meringis kesakitan usai terjatuh.
Benar saja, diagnosis yang dilakukan oleh tim medis PSG menyebut Neymar mengalami cedera pergelangan kami dan ada retakan di metatarsal kelima. Tapi, PSG tidak menyebutkan berada lama Neymar akan absen.
Media Spanyol, Marca, mendapatkan info jika Neymar perlu menjalani operasi agar bisa sembuh dari cederanya. Tapi, dengan resiko dia bisa absen untuk waktu yang lama. Minimal, dia harus absen selama dua bulan pasca operasi.
Neymar
Dengan begitu, pemain paling mahal di dunia tersebut akan melewatkan laga melawan Real Madrid pekan depan. Neymar juga bakal absen di sebagian besar sisa laga PSG musim ini. Tapi, dia akan sembuh jelang Piala Dunia 2018.
Absennya Neymar tentu sangat merugikan pihak PSG. Sebab, pemain berusia 26 tahun menjadi andalan di lini serang. Sudah 19 gol mampu dicetak mantan pemain Barcelona ini dari 30 laga yang sudah dimainkan di semua kompetisi.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Eropa Lain 26 Februari 2018 22:38
-
Liga Spanyol 26 Februari 2018 21:37
-
Liga Italia 26 Februari 2018 20:39
-
Liga Champions 26 Februari 2018 20:07
-
Liga Inggris 26 Februari 2018 18:20
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 14:30
-
Amerika Latin 20 Maret 2025 14:09
-
Bola Indonesia 20 Maret 2025 14:09
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 14:01
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 14:00
-
Otomotif 20 Maret 2025 14:00
BERITA LAINNYA
-
liga eropa lain 19 Maret 2025 13:25
-
liga eropa lain 19 Maret 2025 05:40
-
liga eropa lain 18 Maret 2025 08:21
-
liga eropa lain 16 Maret 2025 23:32
-
liga eropa lain 16 Maret 2025 14:56
-
liga eropa lain 16 Maret 2025 08:29
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...