
Bola.net - Josep Guardiola nampaknya tengah berusaha meredam harapan publik terhadap timnya jelang bergulirnya kompetisi musim ini.
Bayern Munich berhasil menorehkan treble sensasional musim lalu, hanya mengalami tiga kekalahan di bawah asuhan Jupp Heynckes yang kini telah pensiun.
Guardiola sendiri pernah menikmati kejayaan serupa selama empat tahun membesut Barcelona FC, namun pelatih asal Spanyol tersebut merasa perlu meluruskan opini bahwa dirinya bukanlah pelatih super yang bisa mendatangkan kesuksesan instan di Allianz Arena.
"Tidak mudah untuk selalu meraih kemenangan. Orang-orang percaya kami akan menang 6-0 atau 7-0, tapi hal itu jelas tidak meungkin," ungkap Pep kepada reporter.
"Suporter juga menuntut lebih dan lebih, tapi saya baru saja berada di sini kurang dari dua bulan. Saya butuh waktu. Saya hanyalah pelatih biasa, bukan super trainer."
Tampil meyakinkan di sesi pramusim, Bayern secara mengejutkan justru dihantam Borussia Dortmund 2-4 di ajang DFL Supercup. Guardiola dituntut memperbaiki reputasinya saat menghadapi Borussia Monchengladbach di pekan pertama Bundesliga pada hari Jumat (9/8). [initial] (gl/mri)
Bayern Munich berhasil menorehkan treble sensasional musim lalu, hanya mengalami tiga kekalahan di bawah asuhan Jupp Heynckes yang kini telah pensiun.
Guardiola sendiri pernah menikmati kejayaan serupa selama empat tahun membesut Barcelona FC, namun pelatih asal Spanyol tersebut merasa perlu meluruskan opini bahwa dirinya bukanlah pelatih super yang bisa mendatangkan kesuksesan instan di Allianz Arena.
"Tidak mudah untuk selalu meraih kemenangan. Orang-orang percaya kami akan menang 6-0 atau 7-0, tapi hal itu jelas tidak meungkin," ungkap Pep kepada reporter.
"Suporter juga menuntut lebih dan lebih, tapi saya baru saja berada di sini kurang dari dua bulan. Saya butuh waktu. Saya hanyalah pelatih biasa, bukan super trainer."
Tampil meyakinkan di sesi pramusim, Bayern secara mengejutkan justru dihantam Borussia Dortmund 2-4 di ajang DFL Supercup. Guardiola dituntut memperbaiki reputasinya saat menghadapi Borussia Monchengladbach di pekan pertama Bundesliga pada hari Jumat (9/8). [initial] (gl/mri)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Eropa Lain 8 Agustus 2013 22:00
-
Liga Eropa Lain 7 Agustus 2013 21:15
-
Liga Eropa Lain 7 Agustus 2013 21:15
-
Liga Eropa Lain 7 Agustus 2013 14:00
-
Liga Eropa Lain 7 Agustus 2013 06:10
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 04:00
-
Olahraga Lain-Lain 21 Maret 2025 03:55
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 03:36
-
Amerika Latin 21 Maret 2025 03:00
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 02:10
-
Liga Spanyol 21 Maret 2025 01:47
BERITA LAINNYA
-
liga eropa lain 20 Maret 2025 16:00
-
liga eropa lain 19 Maret 2025 13:25
-
liga eropa lain 19 Maret 2025 05:40
-
liga eropa lain 18 Maret 2025 08:21
-
liga eropa lain 16 Maret 2025 23:32
-
liga eropa lain 16 Maret 2025 14:56
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...