
Bola.net - Gelandang Bayern Munich Mario Gotze tak mau namanya dibanding-bandingkan dengan bintang Barcelona Lionel Messi. Gotze merasa dirimya sangat tidak mungkin untuk menyamai level permainan dari Messi.
Pada laga final melawan Argentina di turnamen Piala Dunia 2014 lalu pelatih Jerman Joachim Loew pernah mengatakan kepada Gotze untuk membuktikan bahwa dirinya lebih baik dari Messi. Ajaib, usai masuk sebagai pemain pengganti, Gotze kemudian jadi pahlawan dengan mencetak gol kemenangan Der Panzer di babak kedua waktu tambahan.
"Messi sudah membuktikan di seluruh karirnya bersama Barcelona bahwa dia berada di level berbeda. Anda tidak bisa membandingkan saya dengan Messi," kata Gotze seperti dikutip oleh Sport Bild.
"Dia telah mencapai banyak hal dan telah menetapkan batas yang sangat tinggi sehingga hampir tidak mungkin bagi siapa pun untuk mencapai level itu. Messi sangat istimewa dan pemain yang luar biasa."
Gotze mengakui bahwa Loew mengatakan demikian hanya untuk memotivasi dirinya di pertandingan final lalu. Dan kata-kata Loew tersebut ternyata sangat manjur untuk Gotze.
"Saya sering dihadapkan dengan kata-kata Loew, tapi saya pikir dia mengatakan itu hanya untuk memotivasi saya. Dan ternyata itu bekerja dengan baik."[initial]
(gl/ada)
Pada laga final melawan Argentina di turnamen Piala Dunia 2014 lalu pelatih Jerman Joachim Loew pernah mengatakan kepada Gotze untuk membuktikan bahwa dirinya lebih baik dari Messi. Ajaib, usai masuk sebagai pemain pengganti, Gotze kemudian jadi pahlawan dengan mencetak gol kemenangan Der Panzer di babak kedua waktu tambahan.
"Messi sudah membuktikan di seluruh karirnya bersama Barcelona bahwa dia berada di level berbeda. Anda tidak bisa membandingkan saya dengan Messi," kata Gotze seperti dikutip oleh Sport Bild.
"Dia telah mencapai banyak hal dan telah menetapkan batas yang sangat tinggi sehingga hampir tidak mungkin bagi siapa pun untuk mencapai level itu. Messi sangat istimewa dan pemain yang luar biasa."
Gotze mengakui bahwa Loew mengatakan demikian hanya untuk memotivasi dirinya di pertandingan final lalu. Dan kata-kata Loew tersebut ternyata sangat manjur untuk Gotze.
"Saya sering dihadapkan dengan kata-kata Loew, tapi saya pikir dia mengatakan itu hanya untuk memotivasi saya. Dan ternyata itu bekerja dengan baik."[initial]
Baca Juga:
- Laporta Bungkam Soal Bursa Presiden Barca
- Toral: Trio MSN Barca Setara Delapan Kali Lipat Anggaran Villarreal
- Bos Villarreal: Barca Tim yang Sungguh Luar Biasa
- Kaki Terlemah Messi Masih Lebih Kuat dari Ronaldo
- Fakta, Lionel Messi Paling Berbahaya Jam 10 Malam
- Berkaca Suarez dan Bale, Barca Masih Ngotot Reus
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 10 Februari 2015 22:39
-
Liga Spanyol 10 Februari 2015 18:39
-
Editorial 10 Februari 2015 16:02
-
Liga Spanyol 10 Februari 2015 15:19
-
Liga Spanyol 10 Februari 2015 15:18
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 23:54
-
Liga Inggris 20 Maret 2025 23:49
-
Liga Champions 20 Maret 2025 23:44
-
Liga Inggris 20 Maret 2025 23:40
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 23:00
-
Asia 20 Maret 2025 22:49
BERITA LAINNYA
-
liga eropa lain 20 Maret 2025 16:00
-
liga eropa lain 19 Maret 2025 13:25
-
liga eropa lain 19 Maret 2025 05:40
-
liga eropa lain 18 Maret 2025 08:21
-
liga eropa lain 16 Maret 2025 23:32
-
liga eropa lain 16 Maret 2025 14:56
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...