
Bola.net - - Gelandang Schalke Leon Goretzka membantah bahwa dirinya sudah berbicara dengan Jurgen Klopp mengenai potensi untuk pindah ke .
Goretzka kini sedang memasuki tahun terakhir kontraknya bersama Schalke. Sang pemain santer dikabarkan bakal pindah Bayern Munchen begitu kontrak habis.
Juara Italia Juventus juga menginginkan pemain berusia 22 tahun tersebut. Namun, ada rumor yang mengatakan bahwa ia bisa pindah ke Liverpool untuk bermain di bawah asuhan mantan pelatih Borussia Dortmund Klopp.
Namun, Goretzka membantah kabar yang mengatakan ia bakal hijrah ke Liverpool. Bahkan Goretzka menegaskan bahwa ia tidak mengetahui hal tersebut dan tidak pernah berbicara dengan Klopp.
"Tidak ada yang bisa saya katakan," kata Goretzka kepada Sky Deutschland.
"Saya tidak membaca apapun dan saya tidak berbicara dengan Klopp.
Goretzka juga menegaskan bahwa dirinya belum mengambil keputusan mengenai masa depannya meski rumor berkata sebaliknya.
"Saya masih belum membuat keputusan dan masih belum ada kesepakatan! Saya masih punya waktu!"
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 28 Juli 2017 23:27
-
Liga Inggris 28 Juli 2017 19:53
-
Liga Inggris 28 Juli 2017 18:38
-
Liga Inggris 28 Juli 2017 17:30
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 02:10
-
Liga Spanyol 21 Maret 2025 01:47
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 01:42
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 01:35
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 01:25
-
Liga Spanyol 21 Maret 2025 01:18
BERITA LAINNYA
-
liga eropa lain 20 Maret 2025 16:00
-
liga eropa lain 19 Maret 2025 13:25
-
liga eropa lain 19 Maret 2025 05:40
-
liga eropa lain 18 Maret 2025 08:21
-
liga eropa lain 16 Maret 2025 23:32
-
liga eropa lain 16 Maret 2025 14:56
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...