
Bola.net - - Bos , Unai Emery, berkeras bahwa spekulasi yang beredar soal diharapkan takkan mempengaruhi performa pemain Brasil di atas lapangan.
Pemuda 25 tahun sudah mencetak 11 gol dari 12 pertandingan sejak menjadi pemain termahal dunia pasca dibeli dari Barcelona, namun belakangan ia dikabarkan cekcok dengan Emery dan berniat hengkang ke Real Madrid.
Neymar sempat mengklarifikasi semua rumor tersebut dalam sebuah konferensi pers pekan lalu.
Emery lantas tampak mencoba membela bintangnya dalam pertemuan dengan media jelang laga melawan Nantes akhir pekan ini
"Semua pemain akan mengalaminya, mereka harus menyesuaikan diri dengan klub baru, staff baru, pemain baru. Semua yang ada di klub membantunya untuk memudahkan proses itu. Kami bicara dengan Neymar, dan juga pemain lainnya," tutur Emery di Goal International.
Unai Emery
"Bagi saya, yang terjadi di atas lapangan adalah yang terpenting. Kami bahagia, tim akan menjadi lebih baik. Apa yang beredar di luar sama sekali tidak penting."
"Dia amat ingin beraksi di atas lapangan. Dia amat bahagia ketika bermain, demikian pula saya. Kami ingin dia membantu kami meraih target yang kami impikan."
Dan ketika ditanya soal kemungkinan transfer ke Madrid, Emery menambahkan: "Kami semua ingin dia bertahan di sini dan dia akan bertahan."
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Eropa Lain 16 November 2017 17:32
-
Liga Spanyol 16 November 2017 15:50
-
Liga Spanyol 16 November 2017 14:50
-
Liga Spanyol 16 November 2017 14:20
-
Liga Inggris 16 November 2017 14:10
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 07:29
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 07:15
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:43
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:40
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:27
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:57
BERITA LAINNYA
-
liga eropa lain 21 Maret 2025 14:45
-
liga eropa lain 20 Maret 2025 16:00
-
liga eropa lain 19 Maret 2025 13:25
-
liga eropa lain 19 Maret 2025 05:40
-
liga eropa lain 18 Maret 2025 08:21
-
liga eropa lain 16 Maret 2025 23:32
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...