
Bola.net - - Mantan agen Marco Verratti, Donato di Campli, belum lama ini memberikan kritik pada eks kliennya.
Gelandang itu sebelumnya sempat ramai dikabarkan akan hengkang ke Barcelona di musim panas lalu, bahkan diklaim menolak untuk mengikuti latihan pra-musim.
Namun ia mendadak memutuskan untuk bertahan di Paris dan mengunggah video permintaan maaf pada para penggemar PSG.
Tak lama berselang, Verratti memutuskan berpisah dengan Di Campli. Hal tersebut rupanya meninggalkan pengalaman yang begitu buruk untuknya.
Marco Verratti
"Ketika bersama Verratti dan PSG, saya menjalani pengalaman terburuk dalam hidup saya," tuturnya di Goal International.
"Sama sekali tidak ada rasa syukur dan terima kasih - bagi saya sekarang Verratti tidak ada. Saya tidak hanya berjuang melawan sebuah klub, namun sebuah negara."
Alih-alih melepas Verratti ke Barcelona, klub Paris justru mengejutkan tim Catalan dengan menebus klausul 220 juta euro dalam kontrak Neymar.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 18 Januari 2018 15:20
Mantan Bos PSG yakin Zidane Sanggup Balikkan Peruntungan Madrid
-
Open Play 18 Januari 2018 14:48
-
Bolatainment 18 Januari 2018 09:55
-
Liga Eropa Lain 18 Januari 2018 09:30
Dicemooh Suporter PSG Karena Halangi Rekor Cavani, Neymar Tidak Marah
LATEST UPDATE
-
Liga Spanyol 21 Maret 2025 00:52
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 00:41
-
Liga Italia 21 Maret 2025 00:40
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 23:54
-
Liga Inggris 20 Maret 2025 23:49
-
Liga Champions 20 Maret 2025 23:44
BERITA LAINNYA
-
liga eropa lain 20 Maret 2025 16:00
-
liga eropa lain 19 Maret 2025 13:25
-
liga eropa lain 19 Maret 2025 05:40
-
liga eropa lain 18 Maret 2025 08:21
-
liga eropa lain 16 Maret 2025 23:32
-
liga eropa lain 16 Maret 2025 14:56
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...