
Bola.net - Kejutan yang diberikan AS Monaco di Liga Champions musim kemarin dengan menyingkirkan Arsenal, turut melejitkan sejumlah pemainnya. Geoffrey Kondogbia sudah resmi menjadi pemain Inter, setelah ini bisa jadi giliran Aymen Abdennour yang hengkang.
Tidak main-main, karena sang agen, Abdelkader Jilani memastikan ada empat tim papan atas Eropa yang sudah melakukan pendekatan untuk merekrut kliennya. Keempat klub itu adalah AC Milan, Inter Milan, Barcelona dan juga Liverpool.
"Banyak klub besar yang tertarik pada klien saya. Sejumlah klub sudah melakukan pendekatan dan menghubungi Monaco. Mereka adalah Milan, Inter, Barca dan Liverpool.
"Juventus sudah menemui Monaco. Klub-klub lain, Inter dan Milan akan mengajukan penawaran. Saya tidak merasa Monaco akan menghalangi Aymen untuk pergi." tutur sang agen pada Foot Mercato.
Banyaknya tim yang mendekati bek tengah 25 tahun itu dipastikan membuat bursa transfer kali ini menjadi lebih seru. Sebagai andalan timnas Tunisia, Abdennour sudah mengoleksi 33 caps dengan satu gol sejak promosi dari Tunisia U-21 di mana ia berperan sebagai kapten. [initial]
(fm/dct)
Tidak main-main, karena sang agen, Abdelkader Jilani memastikan ada empat tim papan atas Eropa yang sudah melakukan pendekatan untuk merekrut kliennya. Keempat klub itu adalah AC Milan, Inter Milan, Barcelona dan juga Liverpool.
"Banyak klub besar yang tertarik pada klien saya. Sejumlah klub sudah melakukan pendekatan dan menghubungi Monaco. Mereka adalah Milan, Inter, Barca dan Liverpool.
"Juventus sudah menemui Monaco. Klub-klub lain, Inter dan Milan akan mengajukan penawaran. Saya tidak merasa Monaco akan menghalangi Aymen untuk pergi." tutur sang agen pada Foot Mercato.
Banyaknya tim yang mendekati bek tengah 25 tahun itu dipastikan membuat bursa transfer kali ini menjadi lebih seru. Sebagai andalan timnas Tunisia, Abdennour sudah mengoleksi 33 caps dengan satu gol sejak promosi dari Tunisia U-21 di mana ia berperan sebagai kapten. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 22 Juni 2015 22:10
Andai Jadi Direktur Olahraga Barcelona, Abidal Bidik 'Messi Baru'
-
Liga Spanyol 22 Juni 2015 21:43
Joan Laporta Janjikan Posisi Direktur Olahraga Barca Untuk Abidal
-
Liga Spanyol 22 Juni 2015 15:43
-
Liga Spanyol 22 Juni 2015 15:42
-
Liga Spanyol 22 Juni 2015 15:39
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 15:46
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 15:45
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 15:30
-
Otomotif 21 Maret 2025 15:27
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 15:20
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 15:15
BERITA LAINNYA
-
liga eropa lain 21 Maret 2025 14:45
-
liga eropa lain 20 Maret 2025 16:00
-
liga eropa lain 19 Maret 2025 13:25
-
liga eropa lain 19 Maret 2025 05:40
-
liga eropa lain 18 Maret 2025 08:21
-
liga eropa lain 16 Maret 2025 23:32
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...