Agen Higuain Terlihat di Paris

Agen Higuain Terlihat di Paris
Gonzalo Higuain (c) AFP
- Agen Gonzalo Higuain disebut sedang menggelar negosiasi dengan terkait kepindahan sang striker, menurut Le Parisien.


Nicola Higuain, yang juga merupakan kakak dari striker , terlihat di ibu kota Prancis untuk melakukan negosiasi dan mengunjungi markas PSG.


Gonzalo HiguainGonzalo Higuain


Juara Ligue 1 memang tengah mencari pengganti striker yang kontraknya sudah habis, Zlatan Ibrahimovic, yang juga bakal pergi usai membela klub selama empat tahun di Parc des Princes, dan hal ini membuat klub amat tertarik mendatangkan Higuain.


Pemain Argentina sebelumnya sudah dikaitkan dengan Chelsea, dan memiliki klausul pelepasan kontrak dengan nilai sekitar 94 juta euro. [initial]


 (lep/rer)