
Bola.net - Gelaran turnamen Mobile Legends yang paling ditunggu, MPL Season 7 telah hadir. Pekan ini, akan ada beberapa pertarungan yang sayang untuk dilewatkan. Apa saja? Berikut jadwal MPL Season 7 pekan kedua selengkapnya.
Para pecinta E-sport tanah air tentunya ingin melihat tim-tim besar bertanding seperti Evos dan RRQ dan tidak ketinggalan Alter Ego yang berhasil menyihir para penonton pada pertandingan putaran pertama kemarin.
Udil dan kawan-kawan berhasil membuktikan bahwa Alter Ego mampu lolos ke babak play-off. Alter Ego tidak hanya sanggup bermain di musim reguler naum juga digadang-gadang menjadi salah satu kandidat juara.
Advertisement
Selain itu, RRQ Hoshi juga akan berjumpa dengan tim yang tengah dalam masa on fire yaitu Onic Esports, dan Bigetron Alpha atau yang lebih dikenal dengan BTR akan berjumpa dengan Aurafire.
Nah, bagi Anda para pecinta E-sport terutama Mobile Legends seluruh pertandingan MPL season 7 ini bisa disaksikan live streaming melalui platform streaming Vidio. Nah, berikut ini ada jadwal lengkap pekan kedua babak play-off MPL Season 7 di Vidio yang digelar 5-7 Maret mendatang.
Jadwal Pekan Kedua MPL Season 7
Jumat, 5 Maret 2021
- Alter Ego Vs Genflix Aerowolf
- Aurafire Vs Onic Esports
Sabtu, 6 Maret 2021
- Bigetron Alpha Vs Aurafire
- Geek Fam Vs EVOS Legends
- Onic Esports Vs RRQ Hoshi
Minggu, 7 Maret 2021
- Bigetron Alpha Vs RRQ Hoshi
- Geek Fam Vs Genflix Aerowolf
Nonton MPL Season 7 Eksklusif di Vidio
Nah, itu dia mengenai jadwal lengkap MPL Season 7 babak play-off pekan pertama yang bisa live streaming melalui aplikasi Vidio tersedia di smartphone maupun smart tv atau juga bisa dengan mengunjungi website vidio.com.
Segera download dan berlangganan Vidio sekarang juga dan jangan lupa berlangganan Vidio Premier untuk menikmati berbagai macam tayangan mulai dari pertandingan bola hingga turnamen E-sport favoritmu bebas iklan.
Advertisement
Berita Terkait
-
Bolatainment 28 Februari 2021 11:54
Jadwal MPL ID Season 7, Minggu 28 Februari 2021: Alter Ego Menang Lagi?
-
Lain Lain 27 Februari 2021 09:26
Live Streaming MPL Season 7, Sabtu 27 Februari 2021: Ada Duel Alter Ego Vs RRQ
-
Lain Lain 27 Februari 2021 09:20
Klasemen MPL ID Season 7: Persaingan Bigetron Alpha dan RRQ Hoshi
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 02:10
-
Liga Spanyol 21 Maret 2025 01:47
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 01:42
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 01:35
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 01:25
-
Liga Spanyol 21 Maret 2025 01:18
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...