
Milan bersua dengan Carpi di perempatfinal ajang Coppa Italia. Pasukan Sinisa Mihajlovic itu berhasil menang dengan skor 2-1.
Usai laga tersebut, Zapata meminta Milan untuk segera fokus ke laga selanjutnya, yakni lawan Fiorentina. Sebab ia ingin laga itu menjadi titik balik bagi Rossoneri agar bisa merangkak naik ke papan atas klasemen.
"Kami sangat senang bisa melangkah ke semifinal namun sekarang kami harus fokus pada kompetisi Serie A dan laga pekan ini lawan Fiorentina. Kami harus mendapat hasil yang positif lawan Fiorentina. Kami harus tampil hebat jika ingin meraup tiga poin," seru Zapata pada Milan Channel.
"Fiorentina tampil bagus, dan mereka memiliki lini serang yang kuat dengan banyak pemain yang selalu konstan bergerak. Kami harus tetap fokus setiap saat dan tak memberikan mereka ruang untuk bergerak. Kami memiliki kualitas untuk merangkak naik ke papan atas klasemen dan kami harus memulainya pekan ini," tegasnya. [initial]
Baca Juga:
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 14 Januari 2016 19:20
-
Liga Italia 14 Januari 2016 18:58
-
Open Play 14 Januari 2016 12:01
-
Liga Italia 14 Januari 2016 11:06
-
Liga Italia 14 Januari 2016 06:55
LATEST UPDATE
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 09:08
-
Liga Spanyol 21 Maret 2025 09:00
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 08:58
-
Amerika Latin 21 Maret 2025 08:43
-
Voli 21 Maret 2025 08:43
-
Voli 21 Maret 2025 08:43
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...