
Bola.net - Bek sayap Manchester City Pablo Zabaleta meyakini keputusan rekan senegaranya Carlos Tevez hijrah ke Juve sebagai pilihan tepat.
Bukan hanya untuk merasakan aroma kompetisi di Serie A, namun Zabaleta menyebut Carlitos berada di salah satu klub terbesar di Benua Eropa.
"Saya doakan masa depan Tevez baik, dia telah pindah ke klub besar. Juventus adalah salah satu yang terbesar di Eropa," ujar pemain yang juga berkebangsaan Argentina ini.
"Tevez telah 7 tahun di Inggris dan ketika ia pergi ia telah memberikan semua yang terbaik. Sebagai rekan setim saya pasti akan merindukannya, namun transfer pemain adalah bagian dari permainan ini."
El Apache dibeli Si Nyonya Tua dari The Citizen dengan harga 9 juta euro, dan di sana striker tersebut mewarisi nomor punggung keramat 10.[initial]
(sun/lex)
Bukan hanya untuk merasakan aroma kompetisi di Serie A, namun Zabaleta menyebut Carlitos berada di salah satu klub terbesar di Benua Eropa.
"Saya doakan masa depan Tevez baik, dia telah pindah ke klub besar. Juventus adalah salah satu yang terbesar di Eropa," ujar pemain yang juga berkebangsaan Argentina ini.
"Tevez telah 7 tahun di Inggris dan ketika ia pergi ia telah memberikan semua yang terbaik. Sebagai rekan setim saya pasti akan merindukannya, namun transfer pemain adalah bagian dari permainan ini."
El Apache dibeli Si Nyonya Tua dari The Citizen dengan harga 9 juta euro, dan di sana striker tersebut mewarisi nomor punggung keramat 10.[initial]
(sun/lex)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 18 Juli 2013 20:48
-
Liga Italia 18 Juli 2013 20:12
-
Open Play 18 Juli 2013 14:31
-
Liga Champions 18 Juli 2013 14:01
-
Liga Italia 18 Juli 2013 13:12
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...