
Bola.net - Gelandang Juventus Arturo Vidal mengaku masih belum menemukan performa terbaiknya sepanjang musim ini. Vidal mengatakan bahwa ia masih berusaha memulihkan diri dari cedera lutut yang dideritanya sejak musim lalu.
Vidal kesulitan menemukan performa terbaiknya karena cederanya tak kunjung pulih sepenuhnya. Vidal memang bermain di Piala Dunia lalu dengan kondisi yang belum ideal sehingga cederanya sulit sembuh penuh.
"Saya mengalami cedera pada akhir musim lalu. Saya jelas tidak tampil bagus dalam beberapa bulan terakhir karena kondisi fisik saya masih belum 100 persen. Saya mengalami kesulitan tetapi 2015 nanti akan lebih baik," ucap Vidal kepada Diario de las Ultimas Noticias.
Meski demikian, Vidal sama sekali tidak menyesali partisipasinya di Piala Dunia. Ia merasa pengalaman bermain di ajang tertinggi sepakbola itu layak diperjuangkan.
"Tidak mungkin saya menyesali bermain di Piala Dunia, meski dengan cedera lutut. Bermain di Piala Dunia adalah mimpi saya, pengalaman yang hebat. Skuat dan pelatih Chile percaya kepada saya." [initial]
(foti/hsw)
Vidal kesulitan menemukan performa terbaiknya karena cederanya tak kunjung pulih sepenuhnya. Vidal memang bermain di Piala Dunia lalu dengan kondisi yang belum ideal sehingga cederanya sulit sembuh penuh.
"Saya mengalami cedera pada akhir musim lalu. Saya jelas tidak tampil bagus dalam beberapa bulan terakhir karena kondisi fisik saya masih belum 100 persen. Saya mengalami kesulitan tetapi 2015 nanti akan lebih baik," ucap Vidal kepada Diario de las Ultimas Noticias.
Meski demikian, Vidal sama sekali tidak menyesali partisipasinya di Piala Dunia. Ia merasa pengalaman bermain di ajang tertinggi sepakbola itu layak diperjuangkan.
"Tidak mungkin saya menyesali bermain di Piala Dunia, meski dengan cedera lutut. Bermain di Piala Dunia adalah mimpi saya, pengalaman yang hebat. Skuat dan pelatih Chile percaya kepada saya." [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 17 Desember 2014 22:10
-
Liga Inggris 17 Desember 2014 22:06
Tacchinardi Tak Menyangka Henry Berhasil Menjadi Bomber Menakutkan
-
Liga Inggris 17 Desember 2014 21:44
-
Liga Italia 17 Desember 2014 20:48
-
Liga Italia 17 Desember 2014 19:27
LATEST UPDATE
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 07:15
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:43
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:40
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:27
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:57
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:50
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...