
- Pelatih , Giampiero Ventura mengklaim bahwa sangat beruntung memiliki sosok seperti Gianluigi Buffon. Menurutnya, Buffon adalah pemimpin dan juga kiper terbaik di dunia.
(foti/dzi)
Buffon sendiri memang tampil luar biasa musim ini. Dirinya merupakan salah satu sosok vital dalam kesuksesan Bianconeri bangkit dari papan bawah dan kini sementara memimpin puncak klasemen Serie A.
"Seorang pemimpin sangat penting untuk sebuah tim. Bila anda punya pemimpin, mereka bisa mengambil tanggung jawab dan memimpin tim dengan tangannya. Buffon adalah kiper terbaik di dunia, ini musim terbaiknya," ujarnya.
Bukan itu saja, Ventura sendiri juga menyebut bahwa Napoli belum akan memenangkan scudetto musim ini dengan Juventus masih merupakan tim yang terkuat.
"Ini sulit bagi Napoli untuk memenangkan scudetto. Tim terkuat yang akan menang," tandasnya.[initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 12 April 2016 17:02
-
Liga Italia 12 April 2016 16:34
-
Liga Italia 12 April 2016 11:42
-
Liga Italia 12 April 2016 09:30
-
Liga Champions 12 April 2016 00:27
Buffon Sambut Kehadiran Ranieri dan Leicester di Liga Champions
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 06:21
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 06:04
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 06:01
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 05:55
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 05:52
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 05:41
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...