
Bola.net - Serie A 2022/23 sudah memasuki pekan ke-14 yang dimulai pada Rabu (09/08/2022). Sebanyak tiga pertandingan dimainkan sepanjang dini hari WIB tadi.
Napoli kembali menunjukkan keperkasaannya. Kali ini mereka mengalahkan Empoli dengan skor 2-0 di stadion Diego Armando Maradona.
Partenopei mencetak gol melalui penalti Hirving Lozano dan Piotr Zielinski. Sementara Empoli harus bermain dengan 10 pemain setelah Sebastiano Luperto mendapat kartu merah.
Advertisement
Hasil ini membuat Napoli semakin kukuh di puncak klasemen Serie A. Mereka mengumpulkan 38 poin dari 14 pertandingan.
AC Milan Imbang
AC Milan gagal meraih tiga poin di pekan ke-14 Serie A 2022/23. Mereka ditahan tuan rumah Cremonese di Stadio Giovanni Zini, Rabu (09/08/2022).
Skor 0-0 bertahan hingga laga usai. Milan sejatinya punya beberapa peluang untuk mencetak gol. Namun, tidak ada peluang yang berbuah gol.
Milan sekarang berada di peringkat kedua klasemen sementara Serie A. Anak asuh Stefano Pioli mengumpulkan 30 poin dari 14 pertandingan.
Hasil Pertandingan Serie A Pekan ke-14 2022/23
Rabu, 9 November 2022
00.30 WIB - Napoli 2-0 Empoli
00.30 WIB - Spezia 1-1 Udinese
02.45 WIB - Cremonese 0-0 AC Milan
Jadwal Pertandingan Serie A Pekan ke-12 2022/23
Kamis, 10 November 2022
00.30 WIB - Sassuolo vs AS Roma
00.30 WIB - Lecce vs Atalanta
02.45 WIB - Torino vs Sampdoria
02.45 WIB - Inter Milan vs Bologna
02.45 WIB - Fiorentina vs Salernitana
Jumat, 11 November 2022
00.30 WIB - Verona vs Juventus
02.45 WIB - Lazio vs Monza
Klasemen Serie A
Top Skor Serie A
8 Gol - Victor Osimhen (Napoli)
7 Gol - Marko Arnautovic (Bologna)
6 Gol - Ciro Immobile (Lazio), Dusan Vlahovic (Juventus), Lautaro Martinez (Inter Milan), Khvicha Kvaratskhelia (Napoli), Beto (Udinese), Ademola Lookman (Atalanta)
Baca Juga:
- Highlights Serie A: AC Milan 2-0 Juventus
- Highlights Serie A: Sassuolo 1-2 Inter Milan
- Juventus Dibabat Milan, Assist Vlahovic Keren, Mau Sampai Kapan Sama Allegri?
- Milan Sikat Juventus, Tomori Kantongi Vlahovic, Brahim Diaz Kesurupan Messi
- Man of the Match AC Milan vs Juventus: Fikayo Tomori
- Hasil AC Milan vs Juventus: Skor 2-0
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 8 November 2022 11:48
Jadwal Serie A Pekan Ini Live di beIN Sports dan Vidio, 9-11 November 2022
-
Liga Eropa UEFA 7 November 2022 19:19
MU Langsung Jumpa Barcelona, Inilah Hasil Undian Playoff Liga Europa 2022/23
-
Liga Inggris 7 November 2022 18:00
Ronaldo Cabut, Manchester United Ingin Vlahovic Jadi Penggantinya
-
Bolatainment 7 November 2022 15:51
WAGs Juventus: Melissa Botero, Si Cantik Jelita Pasangan Setia Juan Cuadrado
-
Editorial 7 November 2022 15:15
Cari Pengganti Alex Sandro, 5 Bek Kiri yang Bisa Dipilih Juventus
LATEST UPDATE
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 05:03
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 04:55
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 04:48
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 04:00
-
Olahraga Lain-Lain 21 Maret 2025 03:55
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 03:36
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...