
Bola.net - Kapten Francesco Totti jarang tampil dalam beberapa laga terakhir AS Roma. Namun, meski demikian, pelatih Rudi Garcia menegaskan bahwa Totti tetaplah pilar dan pemain penting di Roma.
Ketika Roma mengalahkan Sassuolo 3-0, Totti hanya duduk di bangku cadangan. Setelah itu, Roma membungkam Genoa 2-0 dan Totti lagi-lagi tidak mendapat jatah turun ke lapangan.
"Totti memang di bangku cadangan, tapi dia tetap kapten kami dan masih merupakan pemain penting meski dia tidak bermain," kata Garcia seperti dilansir Football Italia.
"Keberadaannya sanggup memberi dampat positif bagi para pemain maupun tifosi," imbuh Garcia.
Totti sudah berusia 38. Di Serie A musim ini, fantasista Italia itu telah mengoleksi enam gol dan lima assist dalam 23 penampilan. Kontraknya di Roma akan habis pada 30 Juni 2016. [initial]
(foti/gia)
Ketika Roma mengalahkan Sassuolo 3-0, Totti hanya duduk di bangku cadangan. Setelah itu, Roma membungkam Genoa 2-0 dan Totti lagi-lagi tidak mendapat jatah turun ke lapangan.
"Totti memang di bangku cadangan, tapi dia tetap kapten kami dan masih merupakan pemain penting meski dia tidak bermain," kata Garcia seperti dilansir Football Italia.
"Keberadaannya sanggup memberi dampat positif bagi para pemain maupun tifosi," imbuh Garcia.
Totti sudah berusia 38. Di Serie A musim ini, fantasista Italia itu telah mengoleksi enam gol dan lima assist dalam 23 penampilan. Kontraknya di Roma akan habis pada 30 Juni 2016. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Open Play 3 Mei 2015 20:09
-
Liga Italia 3 Mei 2015 19:31
-
Liga Italia 2 Mei 2015 18:00
-
Liga Italia 2 Mei 2015 07:37
-
Liga Italia 2 Mei 2015 06:29
LATEST UPDATE
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 07:15
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:43
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:40
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:27
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:57
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:50
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...