
Kebersamaan Silva dengan PSG memang sedang dalam fase yang genting. Kontraknya akan segera habis di akhir musim mendatang. Dimana, ia mengatakan akan pindah jika tidak akan tawaran kontrak pada bulan Desember.
"Negosiasi kontrak penting untuk semua kubu, baik PSG maupun kami, semuanya akan jelas pada bulan Desember," kata agen Silva, Paulo Tonietto.
"Kami membayangkan akan meninggalkan PSG jika klub tidak membuat tawaran sebelum waktu yang sudah ditentukan. Sudah ada tawaran kepada kami dari tiga atau empat tim besar lain," sambungnya.
Pemain 32 tahun beberapa waktu lalu sudah menyatakan hasratnya untuk bisa kembali ke Milan. Namun, sebelum ada kejelasan, ia masih menjadikan PSG sebagai prioritas utama dan tidak keberatan untuk bertahan lebih lama. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 17 Oktober 2016 04:59
-
Open Play 16 Oktober 2016 08:24
-
Liga Inggris 13 Oktober 2016 12:55
-
Liga Inggris 13 Oktober 2016 09:10
-
Liga Inggris 11 Oktober 2016 22:45
LATEST UPDATE
-
Voli 20 Maret 2025 10:09
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 09:54
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 09:46
-
Liga Inggris 20 Maret 2025 09:45
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 09:45
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 09:32
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...