
- Gelandang Juventus, Sami Khedira memberikan pujian kepada kiper AC Milan, Gianluigi Donnarumma yang menggagalkan tendangannya saat kedua tim bertemu akhir pekan lalu.
(juv/dzi)
Donnarumma sepanjang pertandingan memang tampil gemilang menahan gempuran Juventus. Satu penyelamatan krusial yang dia lakukan adalah saat menepis tendangan Khedira di menit ke-95 atau saat injury time.
Tendangan Khedira dari luar kotak penalti itu mampu ditepis kiper 18 tahun tersebut sebelum kemudian wasit meniup peluit tanda pertandingan berakhir.
"Ini memalukan untuk melihat tendangan saya masuk di menit terakhir, tapi itu adalah penyelamatan hebat dari Donnarumma," ujarnya.
"Kami tak memaksimalkan waktu sepanjang 95 menit permainan untuk mencetak gol, bahkan bila kami memiliki gol yang dianulir dimana itu adalah keberuntungan yang buruk. Terkadang hal-hal seperti ini terjadi dalam sepakbola," tandasnya.[initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 24 Oktober 2016 23:31
-
Liga Italia 24 Oktober 2016 18:56
-
Liga Italia 24 Oktober 2016 15:30
-
Liga Italia 24 Oktober 2016 15:00
-
Liga Inggris 24 Oktober 2016 14:49
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 02:10
-
Liga Spanyol 21 Maret 2025 01:47
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 01:42
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 01:35
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 01:25
-
Liga Spanyol 21 Maret 2025 01:18
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...